Skip to main content
Agenda

Bersama Jernihkan Sungai #15

Mari terus bergerak dalam aksi Bersama Jernihkan Sungai #15

Siapa pun bisa bergabung dalam aksi Pusaka Indonesia Gemahripah dengan menuang ekoenzim di sungai atau selokan terdekat, dan semprot Eco Enzyme untuk mengurangi polusi udara pada:

📆 Minggu, 23 Juni 2024

Ajak teman dan kerabatmu dan tag media sosial Pusaka Indonesia ya 🤳📣

#JernihkanSungai
#EcoEnzyme
#SigmaFarming
#PusakaIndonesia